Notifedia.com, PAREPARE – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, melakukan serangkaian kunjungan lapangan sebagai bentuk perhatian langsung terhadap pembangunan dan ketahanan pangan di Kota Parepare, Senin, 12 Mei 2025. Dalam kunjungan tersebut, Tasming Hamid meninjau lokasi penanaman jagung yang berada di kawasan Pesantren Al-Amin, Kelurahan Lapadde. Penanaman jagung ini menjadi bagian dari program ketahanan pangan yang melibatkan pesantren sebagai mitra strategis. “Kami meninjau langsung tempat penanaman jagung dan infrastruktur perkotaan,” ujar Tasming Hamid di sela-sela kunjungannya. Selain meninjau kawasan pertanian, Wali Kota Parepare itu juga mengunjungi Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Aloppoe di wilayah yang sama. Kunjungan ini dilakukan untuk melihat langsung…
Penulis: notifedia
Notiffedia.com, Makassar — Dalam rangka memperkuat sinergi dan kolaborasi antara aparat keamanan dan seluruh elemen masyarakat untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), khususnya menjelang dan selama perayaan Waisak 2569 BE tahun 2025, Direktorat Intelijen dan Keamanan (Intelkam) Polda Sulawesi Selatan melaksanakan kegiatan silaturahmi bersama sejumlah tokoh mantan anggota Jemaah Islamiyah (JI). Kegiatan tersebut berlangsung pada hari Senin, 12 Mei 2025, pukul 10.00 WITA bertempat di Warkop Assipojisingetta, Jalan Perintis Kemerdekaan No. 11 KM. 18, Kelurahan Pai, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar. Dalam suasana santai namun penuh makna, kegiatan ini menjadi momentum penting untuk memperkuat rasa kebersamaan dan meneguhkan komitmen…
Notifedia.com, PAREPARE -Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, melakukan serangkaian kunjungan lapangan sebagai bentuk perhatian langsung terhadap pembangunan dan ketahanan pangan di Kota Parepare, Senin, 12 Mei 2025. Dalam kunjungan tersebut, Tasming Hamid meninjau lokasi penanaman jagung yang berada di kawasan Pesantren Al-Amin, Kelurahan Lapadde. Penanaman jagung ini menjadi bagian dari program ketahanan pangan yang melibatkan pesantren sebagai mitra strategis. “Kami meninjau langsung tempat penanaman jagung dan infrastruktur perkotaan,” ujar Tasming Hamid di sela-sela kunjungannya. Selain meninjau kawasan pertanian, Wali Kota Parepare itu juga mengunjungi Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Aloppoe di wilayah yang sama. Kunjungan ini dilakukan untuk melihat langsung kondisi…
Notifedia.com, Makassar – Sebuah rumah yang terletak di kawasan rawan tawuran di Kota Makassar dibongkar oleh Tim Resmob Polda Sulawesi Selatan setelah terungkap digunakan sebagai tempat produksi senjata tajam jenis busur dan ketapel. Penggerebekan dilakukan usai polisi menciduk seorang pria yang hendak bertransaksi menjual anak panah busur di tepi jalan. Pria berinisial S (38) ditangkap di Jalan Borong Raya, Kecamatan Manggala, Kota Makassar. Penangkapan dilakukan berdasarkan laporan masyarakat yang mencurigai adanya aktivitas ilegal di kawasan tersebut. Tidak lama setelah penangkapan, polisi langsung menggeledah rumah pelaku yang berada tak jauh dari lokasi penangkapan. Rumah tersebut diketahui berada di area yang kerap…
Notifedia.com, Sidrap – Mewujudkan swasembada pangan nasional, Pemerintah Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap) menggelar musyawarah persiapan turun sawah di Desa Bulo Watang, Kecamatan Pancarijang, pada Sabtu (10/5/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari dukungan pemerintah terhadap Program IP300 yang menargetkan penanaman padi tiga kali dalam satu tahun. Musyawarah dihadiri Bupati Sidrap, Syaharuddin Alrif, didampingi Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Siara Barang, Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, Perkebunan, dan Ketahanan Pangan, Ibrahim, serta Kepala Dinas PSDA, Andi Safari Renata. Turut hadir pula Kabid Sarana dan Prasarana DTPHPKP, Suryanto; Kepala Bidang Tanaman Pangan DTPHPKP, Arief Gunawan; Plt Camat Panca Rijang, Syamsuddin; Kepala Desa Bulo Watang;…
Notifedia.com, Sidrap – Sebanyak 200 siswa dari berbagai sekolah di Kabupaten Sidenreng Rappang mengikuti English Bootcamp Batch 2 yang digelar di Kebun Inggris, Desa Talumae, Kecamatan Watang Sidenreng, Sabtu (10/5/2025). Kegiatan yang dijadwalkan berlangsung selama tiga hari, 10–12 Mei 2025 ini menghadirkan mahasiswa internasional dari Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar. Mereka berasal dari berbagai negara seperti Pakistan, Nigeria, Yaman, dan Afghanistan, serta mewakili disiplin ilmu yang beragam, di antaranya Hukum, Kedokteran, Farmasi, Keperawatan, dan Ilmu Politik. Bupati Sidrap, Syaharuddin Alrif, hadir langsung membuka kegiatan sekaligus memberikan motivasi kepada para peserta. Ia mengapresiasi inisiatif kegiatan ini yang dinilai mampu memperluas wawasan pelajar…
Notifedia.com, Makassar – Kapolda Sulsel Irjen Pol Rusdi Hartono, M.SI resmi menahkodai pengurus Perbakin Sulawesi Selatan 2023-2027 setelah terpilih secara aklamasi pada Musyawarah Provinsi Luar Biasa (Musprovlub) Perbakin Sulawesi Selatan yang diadakan Sabtu, 10/05/2025, di lapangan tembak Pallawa Shooting Range Polda Sulsel. Sebelumnya, roda organisasi dikomandoi oleh Ketua oleh Harian Kombes Hajat Mabrur Hidayat, SIK, MM. Musprovlub ini dihadiri oleh Ketua KONI Sulsel serta berbagai undangan dari kalangan terkait lainnya dan ini menunjukkan dukungan kuat untuk pengembangan dan prestasi olahraga menembak di Sulsel ke depannya. “Saya ingin menyampaikan terimakasih kepada ketua umum PB Perbakin dan ketua umum KONI Sulawesi Selatan…
Notifedia.com, Sidrap – Suasana sirkuit Lasiwala di Kabupaten Sidrap membara oleh semangat para rider terbaik Sulawesi Selatan yang berkumpul dalam ajang Bupati Cup 2025 Kejurda Seri ke 2 Grasstrack MotorCross. Minggu, (11/5/25). Acara yang digelar meriah ini menjadi ajang unjuk gigi para pembalap berbakat sekaligus bentuk nyata dukungan pemerintah daerah terhadap dunia otomotif. Bupati Sidrap, Syaharuddin Alrif, yang juga menjabat sebagai Ketua Harian Ikatan Motor Indonesia (IMI) Sulawesi Selatan, secara resmi membuka kejuaraan tersebut. Dalam sambutannya, beliau menyampaikan apresiasi tinggi kepada seluruh rider, panitia pelaksana, IMI Sulsel, serta IMI Kabupaten Sidrap yang telah bekerja keras menyukseskan acara. “Saya ucapkan selamat…
Notifedia.com, Makassar – Dalam dunia sepakbola, sebuah keputusan bisa mengubah segalanya. Dan hari ini, keluarga besar PSM Makassar dihadapkan pada ujian kebersamaan, loyalitas, dan keberanian menyuarakan keadilan. Komite Disiplin (Komdis) PSSI resmi menjatuhkan sanksi berat kepada kapten PSM Makassar, Yuran Fernandes—larangan beraktivitas di dunia sepakbola selama 12 bulan penuh. Surat keputusan itu diterima hanya beberapa jam sebelum PSM melakoni laga kandang penting melawan Malut United FC, Jumat (9/5/25). Ironisnya, Yuran Fernandes baru saja menjalani sesi Prematch Press Conference dan Official Training, mewakili tim sebagai simbol kekuatan dan kesiapan. Tak ada pertanda bahwa ia sedang disanksi. Tak ada peringatan. Hanya keheningan,…
Notifedia.com, Sidrap — Di tengah dinamika pembangunan daerah yang semakin menuntut kolaborasi lintas sektor, Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Sidrap menunjukkan langkah strategis. Jumat (9/5/2025), Organisasi kepemudaan berbasis keislaman ini melakukan audiensi dengan Wakil Bupati Sidrap, Nurkanaah, di ruang kerjanya di lantai II Kantor Bupati. Pertemuan itu bukan sekadar seremonial. Dipimpin oleh Ketua Pemuda Muhammadiyah Sidrap, Hendry P. Putra, audiensi ini menjadi ajang menyampaikan rencana besar: penyusunan program kerja hingga tahun 2028. Rapat kerja tersebut dijadwalkan dimulai 12 Mei mendatang di Kampus UMS Rappang. “Komposisi kepengurusan kami kini cukup beragam, dari berbagai latar belakang profesi. Ini memperkuat semangat kolaboratif kami,” ungkap Hendry…
